Cara membuat ukuran foto 3x4 di microsoft word 2007 Atau Ukuran Berapa aja


Judul : Cara membuat ukuran foto 3x4 di microsoft word 2007 Atau Ukuran Berapa aja
link : Cara membuat ukuran foto 3x4 di microsoft word 2007 Atau Ukuran Berapa aja


Cara membuat ukuran foto 3x4 di microsoft word 2007 Atau Ukuran Berapa aja

Dari tahun ketahun Word selalu menyungguhkan aplikasinya menjadi lebih modern sesuai dengan kebutuhan penggunanya, terakhir microsoft word 2016 Telah di luncurkan mempunyai kelebihan-kelebihan yang lebih anyar dari pada word 2009. Namun apakah kalian tahu bahwa word 2007 tujuh pun sebenarnya sudah maksimal dan masih banyak penggunanya sampai saat ini enggan berpindah ke aplikasi yang lebih baru karena sudah nyaman.

Kelebihan yang pertama adalah Untuk mencetak foto dengan Membuat ukuran sesuai dengan kesukaan kita misalnya 3x4, 2x3, 4x6 dan ukuran-ukuran lainya.

Oke langsung saja kita prkatekan, Silahkan buka word saudara. dan upload data yang ingin di rubah sizenya sesuai dengan yang mau kita Print.

Arahkan Kursos tepat di gambar dan Klik kanan > akan muncul tampilan seperti diabawah dan Klik SIZE Tepatnya di menu klik kanan tadi paling bawah kedua.



setelah itu akan keluar Menu pilihan untuk membuat ukuran bilangan lebar dan tinggi foto atau gambar.

Height (tinggi) = Sesuai dengan Judul tingginya 4cm
width (lebar ) = 3 cm
Rotation (putaran) = berguna jika kita ingin memutar videonya dengan format derajat.
Corp Form ( pemotong foto) = berguna jika kita ingin memotong fotonya.
bottom = bawah
top = atas

jangan Lupa mereset jika kamu sudah membuat ukuran sesui dengan selera gambarmu. Perlu di ingat ukuran yang salah dibuat orang adalah dimana dengan merubah Cm berganti dengan m atau dan lain-lain membuat susah untuk mengedit ukuran besar fotonya.

kelebihan mencetak foto di word :
cepat dan gampang untuk pemula untuk memahaminya karena word adalah sudah menjadi sesuatu yang harus di ketahui di pelajari di sekolah-sekolah lain halnya dengan pengedit foto yang lain yang sebenarnya lebih canggih dan lengkap namun agak susah menggunakanya.
- cocok ngeprint yang ingin hasil originalnya aja langsung di print tanpa merubah kwalitas gambar.

Kekurangan :
- Susah untuk mempercerah muka atau mengedit gambar agar telihat elegan, Seperti Membuat Tai lalat di muka heehe biar nampak ke nenek gitu....
- susah menganti warna bacround foto

Baca juga :  Mencari tulisan di word dengan cepat

Tips 

 

Gunakan Scorll Layar untuk mempermudah kamu mengedit untuk foto yang lebih banyak, kamu bisa mengatur pandanganmu agar lebih nyaman untuk menggunakanya.