memperkenalkan diri dalam bahasa inggris dalam interview


Judul : memperkenalkan diri dalam bahasa inggris dalam interview
link : memperkenalkan diri dalam bahasa inggris dalam interview


memperkenalkan diri dalam bahasa inggris dalam interview

memperkenalkan diri dalam bahasa Inggris dengan baik sesungguhnya sama saja dengan memperkenalkan diri dalam bahasa Indonesia dengan baik. Inti dan isi dari perkenalan itu sama: bagaimana orang lain atau lawan bicara anda mengenali anda, informasi apa yang harus anda sampaikan agar orang itu dapat mengetahui hal-hal tentang anda.

Contoh perkenalan diri saat INTERVIEW KERJA
Good morning Sir, I am glad to be here for this interview. First, let me thank you for finding time in the midst of pressing affairs. I am 25 years old and I am local.
I am seeking an opportunity to work with *** as Sales. My professional experience and my awareness of your unparalleled reputation have led me to want to work for your company.
I have a bachelor degree with a major in Mechanical and Electrical field. Graduated from the *** university in 2002. Over the past three years, I have worked with *** Co.,Ltd as Sales who responsible for the market of Human mainly. During this period, I have learnt much I learned the values of teamwork and commitment, how to win, how to work hard, how to concentrate and focus on goals, and how to balance my time and priorities. Additional experience in other fields such as graduation practice in factory and commercial negotiation also reinforces my value to your company.
I enjoy thinking, enjoy learning, enjoy working, able to bear work pressure.
In my free time, I often participate a lot of activities, such as table tennis, badminton, those can help me regulate my personal state.
I am expecting to become your colleague on some day. Because being offhand in advance, let’s leave it at that.
Thanks


Nah yang bintang itu diisi sesuai keadaan pas interview ya. Dan kata-katanya juga bisa kalian ubah-ubah kok. Tapi intinya ya harus kayak diatas. Kenapa? Karena ini perkenalan diri secara resmi bukan seperti kenalan ama gebetan ya

Oke Selamat mencoba, Oh iya kalo ada yang mau request juga silahkan dikomen. Semoga diterima kerja semua ya

INCOMING SEARCH TERMS:
  • interview dalam bahasa inggris
  • contoh pengenalan diri dalam bahasa inggris
  • contoh interview bahasa inggris
  • interview dengan bahasa inggris
  • wawancara bahasa inggris
  • contoh memperkenalkan diri
  • perkenalan dalam bahasa inggris untuk interview
  • cara memperkenalkan diri saat interview
  • dialog memperkenalkan diri dalam bahasa inggris
  • contoh pengenalan diri
Ada beberapa hal yang mempengaruhi proses perkenalan ini:
1. Siapa lawan bicara anda? Manager rekruitmen pada sebuah perusahaan? Seorang yang kemungkinan secara kasual menjadi teman anda atau calon relasi? Atau pimpinan perusahaan?
2. Jika orang tersebut adalah orang asing, native speaker ataupun dari negara lain dimana bahasa Inggris merupakan bahasa kedua, maka pendekatannya akan sedikit berbeda.
3. Tertulis atau lisan?

Jika lisan, maka secara wajar proses perkenalan akan dimulai dengan jabatan tangan dan saling bertukar nama. Jika dia mengatakan “Hi, my name is Bill” anda bisa menjawab “Hi sir, my name is Adi”. Jika dia mengatakan “Greetings, my name is Bill” maka anda bisa menjawab “greetings sir” atau “nice to meet you sir” kemudian dilanjutkan dengan “my name is Adi”

Tergantung situasinya, anda tidak perlu merespon lebih lanjut, pada bangsa tertentu jika dia tidak bertanya mengenai sesuatu, maka dia tidak memerlukan informasi tersebut dari anda, kecendrungan ini bisa ditemui pada orang dari United Kingdom maupun Irlandia. Dalam situasi seperti ini anda boleh menanyakan bagaimana keadaanya, misal “how’s your day?” atau “how do you do?” dan dilanjutkan seperlunya. Jika berhadapan dengan orang Australia, ada kecendrungan anda boleh mengambil inisiatif untuk memperkenalkan diri anda. Ini semua tentunya bisa berlaku untuk wawancara kerja, jika pimpinan perusahan secara langsung mewawancarai anda.

Tapi bukan berarti anda menjadi pasif. Manfaatkan setiap pertanyaan dan jawab dengan informasi yang tepat dan perlu.

Perhatikan kalimat perintah/permintaan seperti ini “tell me about yourself”, kebanyakan dari orang Indonesia tidak siap dengan pertanyaan seperti ini, tapi inilah saatnya dimana anda dapat memperkenalkan diri anda secara efektif, dengan menanyakan pertanyaan ini orang tersebut sudah siap untuk menerima informasi mengenai anda. Jika ini adalah wawancara kerja, usahakan jawaban anda merupakan ringkasan yang tepat dari resume anda. Misal “well, my name is Adi, I am from Sempit street in the middle of Jakarta, I was graduated from Lulus Cepat University in September 2009, I’ve spent about four years there, it was quite long because I was actively involved in the student executive body, but it gave me the knowledge and experience consisted of: etc, etc. When I was in college, I worked part time in KFC for about 1 year, and was finally resigned to focus on my final tests… I am a hardworker and I have these skills…”

Perkenalan anda bisa dipotong dan ditengah anda akan dihadapkan dengan pertanyaan-pertanyaan lain. Fokus dan anda akan baik-baik saja. Pada wawancara kerja, sebagian pewawancara (native speaker) biasanya menguasai bahasa Indonesia, jadi biarpun anda tidak bisa menjawab dalam bahasa Inggris dengan sempurna, substansi dari apa yang anda katakan lebih penting.